• Beranda
  • Tips Jalan-jalan Ke Hongkong, Macau, Dan Shenzen
  • Tips Liburan Ke Turki
  • Tips Memilih Dan Menginap Di Hostel
  • Tips Jalan-jalan Ke Australia
  • Tips Liburan Ke Jepang
  • Aktifkan Berlangganan Roaming Sejak di Indonesia
  • Pekan Raya Jakarta Kemayoran Update 2020
  • Menginap di Bandara Changi Singapura
  • Promo Tiket Pesawat dan Hotel
  • Menginap di Bandara Soekarno Hatta
  • About

~ Perjalanan untuk mendapatkan pencerahan

Tag Archives: transportasi di turki

Tips Jalan Jalan ke Turki

20 Minggu Nov 2016

Posted by asambackpacker01 in Ankara, Doha, Istanbul, Malaysia, Malindo, Pegasus, Qatar, Qatar Airways, Tips, Turki, Turkish Airlines, Wisata

≈ 21 Komentar

Tag

buah dan sayur murah di Turki, internet murah di turki, jalan jalan ke turki, kurs lira turki ke rupiah, majalah pesawat turki, makanan di qatar airways, makanan di Turki, pengalaman naik Anadolu jet, pengalaman naik Malindo air, pengalaman naik Pegasus, pengalaman naik Qatar Airways, pengalaman naik Turkish Airlines, Tips Jalan Jalan ke Turki, transportasi di turki


Beberapa tips dari saya untuk yang mau ke Turki, antara lain :

1. Beli tiket jauh hari atau saat promo. Diskon sampai 50% dari harga normal, terutama keberangkatan dari Kuala Lumpur. Kalau dihitung untuk full service airline (Qatar Airways, Emirates dll)  ongkos per jam nya hanya sekitar 250 ribu Rupiah/jam penerbangan.

Video jalan-jalan di Turki : https://youtu.be/GBXdggm0DvQ

2. Untuk penerbangan lokal di Turki banyak pilihan, 3 diantaranya Turkish Airlines (full service), Anadolu (anaknya Turkish, low cost tapi dikasih Sandwich dan minum) dan Pegasus (paling murah, 30 TL~120 rb Rupiah 1 jam perjalanan Istanbul-Ankara,  free bagasi 15 kg, kalau mau full meal nya nambah sekitar 25 TL (di Maret’16 masih 21.9 TL, depresiasi TL) dengan katering yg sama dg Turkish Airlines-Do&Co, sama dengan hidangan Turkish Airlines untuk penerbangan jarak jauh).

pemandangan dari dalam ruang tunggu bandara adnan menderes izmir
pemandangan dari dalam ruang tunggu bandara adnan menderes izmir
pegasus
pesawat anadolu
pesawat anadolu
aktual kofte. makanan terbaik di
aktual kofte. makanan terbaik di
iklan
iklan

3. Bus antar kota sedikit lebih murah daripada pesawat, tapi boleh sebagai alternatif menginap di perjalanan. Tiap 2-3 jam istirahat dan diberi minum (pengalaman pakai Suha Turizm). Ada audio video + kadang dipinjami headset, tapi kadang tidak.

minuman-di-bus
ada-avod-tapi-rusak

4. Hotel, cari yang sekalian ada sarapannya. Kalau makan+minum di luar sekitar 25 TL (100 rb Rupiah) apalagi di restoran turis. Fast food harganya lebih pasti (bisa di cek promosinya di web masing-masing).

sarapan-hotel-bellamaritimo
adana-kebab-18-tl

5. Berkunjung ke museum pakai museum pass. Kalau hanya di Istanbul ada pass 5 hari harganya 85 TL, sedangkan seluruh Turki ada pass 15 hari harganya 185 TL. Dalam 11 hari perjalanan saya minggu lalu ke Istanbul, Cappadocia, Pamukkale, Selcuk, dengan kartu ini bisa menghemat 46% (dari kalau beli tiket on the spot saya total 345 TL). Kalau sprint bisa lebih besar lagi penghematannya (lbh banyak yang dikunjungi). Tapi mungkin kurang enjoy karena terburu-buru.

museum pass turkey 15 days
museum pass turkey 15 days
go show museum ticket
go show museum ticket

6. Yang suka pasar tradisional, bisa cari info di internet jadwal pasarannya. Harganya bisa sangat murah saat mau tutup. Pasar Rabu di Goreme, 7 buah jeruk/oren + 2 delima cuma 1,5 TL (6 ribu Rupiah). Pasar Sabtu di Selcuk 1,1 kg anggur merah manis cuma 0,5 TL (2 ribu Rupiah). Pasar Rabu di Fatih Istanbul juga murah, cabai merah Turki sekilo cuma 4 TL (16 ribu Rupiah). Mungkin juga kebetulan karena musim. Zaitun 8 TL/kg.

pasar sabtu Selcuk
pasar sabtu Selcuk
pasar rabu Goreme
pasar rabu Goreme

7. Selama 11 hari di Turki tak sekalipun mampir ke mall, menandakan banyak yang menarik di Turki. Biasanya kami baru ke mall kalau suatu tempat obyek wisata nya kurang (kurang banyak/kurang menarik).

8. Sejauh yang saya rasakan, aman saja di Turki. Di bandara besar selalu ada tank+ tentara, polisi. Di tempat umum juga. Pemeriksaan di bandara seperti di Indonesia, 2 x screening, waktu masuk bandara dan setelah check in/memasuki ruang tunggu. Semua tempelan (ikat pinggang, gelang, dompet) harus di lepas (sebaiknya masukkan ke tas agar tidak ketinggalan).

9. Makin hari makin murah kurs TL (Turkey Lira), waktu bulan Januari’16 masih 4700-an, Nopember’16 tinggal 3900-an. Beruntung kalau harga tur/hotel tidak naik/disesuaikan. Biasanya saat memesan hotel di Turki (misal di booking) mematok dalam Euro yang lebih stabil. Pas bayar di hotel boleh dalam TL atau Euro atau USD, tapi kembaliannya dalam TL. Bekal Euro/ USD / kartu debit lebih Ok daripada bawa TL.

tly-vs-idr

10. Transportasi darat agak mahal, pakai Istanbulkart 2.15 TL (8300) sekali naik, beli token (tanpa Istanbulkart) 4 TL. Mungkin karena bensin/petrol di sana di atas 4 TL (16 ribu Rupiah)/liter. Bus kota sering penuh dan kena macet pada jam berangkat/pulang kerja. Lebih pasti naik metro atau tram. Untuk tram mayoritas di permukaan tanah, sekalian bisa sightseeing. Yang jelas dengan Istanbulkart lebih hemat (45%) daripada beli token. Dapat dipergunakan untuk metro, tram, ferry, teleferik/kereta gantung, bus kota.

istanbulkart
istanbulkart
tram di istanbul
tram di istanbul

11. Brosur yang ada di information center milik pemerintah Turki sangat lengkap dan minim iklan. Website mereka http://howtoistanbul.com/en/getting-around/1727 cukup informatif. Tiap maskapai sekalipun low cost macam Pegasus majalahnya boleh di bawa pulang (ada tulisan your complimentary copy di cover majalah). Bandara dan bus Havatas juga ada majalah gratis yang lumayan menambah pengetahuan.

img_20161115_094326

12. Air minum dalam kemasan apapun merk nya terasa segar, tidak ada yang pahit atau ada rasa yang aneh. Mungkin kebetulan, atau juga karena kandungan mineralnya. 600 ml 1 TL, 1,5 liter 2 TL, 5 liter 3 TL.

13. Operator seluler yang ada sinyal di semua tempat adalah Turkcell. Beli di sekitar Sultanahmet 100 TL (400 ribu) isi 4 GB, 500 menit telpon, 1000 SMS. Lebih murah daripada roaming. Kebetulan sebelum pakai Turkcell, tiba di sana masih pakai prabayar Telkomsel (simpati, as), langsung ada SMS alamat dan telpon kedutaan besar RI di Turki, waktu transit di Qatar dan Malaysia juga ada. Merasa di perhatikan sebagai WNI. Hotel yang kami inapi semua kasih WIFI gratis unlimited. Bandara Doha juga kasih WIFI unlimited, sedangkan bandara di Turki kasih limit 2 jam dengan password di kirim ke no hp (no Indonesia bisa).

sim card Turkcell
sim card Turkcell
Free WIFI Ankara Esenboga Airport
Free WIFI Ankara Esenboga Airport

14. Sarapan ala Turki enak, menyehatkan dan mengenyangkan. Kalau ingin nasi, bawa magic jar dan beras beserta lauk pauk. Saat musim dingin, nasi lebih tahan lama. Kopi Turki yang terkenal kurukahveci Mehmet Efendi, enak sekali menurut saya. Es krim Algida~Walls tekstur nya unik seperti gelato. Balik ekmek (Sandwich ikan panggang) agak basah, cocok dengan sambal dari Indonesia.

goreme-jasmine-house-breakfast-1st-day

15. Panduan di laman TripAdvisor, booking.com, agoda dll maupun sharing pengalaman blog para traveler boleh dijadikan rujukan. Salah satunya blog saya(hahaha)

https://asambackpacker01.wordpress.com/2016/11/15/liburan-2016-persiapan-ke-turki/.

asambackpacker01

16. Sebaiknya tidak sendirian, berdua pun kadang ada yang nekat mendekat (sok kenal sok akrab).

Rasanya tak cukup sekali ke Turki, kalau ada rezeki dan waktu InsyaAllah ingin ke sana lagi.

Bagikan ini:

  • Facebook
  • LinkedIn
  • Lagi
  • Cetak
  • Reddit
  • Twitter
  • Tumblr
  • Pinterest
  • Pocket
  • Telegram
  • WhatsApp
  • Skype
  • Surat elektronik

Menyukai ini:

Suka Memuat...

Ikuti Kami

  • Instagram
  • Twitter
  • Facebook

Cari

Terjemahan

Kategori

  • Air Asia
  • Anadolujet
  • Ankara
  • Asian Games
  • Asuransi
  • Australia
  • Bali
  • Bandung
  • Bangkok
  • Banjarmasin
  • Batik Air
  • Batu
  • Bisnis
  • Bogor
  • Brunei Darussalam
  • Buku
  • Cappadocia
  • China
  • Citilink
  • Denizli
  • Doha
  • Emas
  • Emirates
  • Garuda Indonesia
  • Goreme
  • Ho Chi Minh
  • Hongkong
  • Hotel
  • Internet
  • Investasi
  • Islam
  • Istanbul
  • Jakarta
  • Jepang
  • Jetstar
  • Johor
  • Kereta api
  • KLM
  • Kontes
  • Kuala Lumpur
  • Kuliner
  • Kyoto
  • Langkawi
  • Lion Air
  • Lombok
  • Macau
  • Makassar
  • Malang
  • Malaysia
  • Malindo
  • Medan
  • Melbourne
  • Olahraga
  • Olimpiade
  • Osaka
  • Palembang
  • Pamukkale
  • Pegasus
  • Penang
  • Perth
  • Qatar
  • Qatar Airways
  • Scoot Airlines review
  • Sea Games
  • Shenzen
  • Singapura
  • Solo
  • Sriwijaya Air
  • Surabaya
  • Sydney
  • Thailand
  • Tiger Air
  • Tips
  • Tokyo
  • Turki
  • Turkish Airlines
  • Umrah
  • Umroh
  • Vietnam
  • Wisata
  • Yogyakarta

Arsip

  • Juli 2022
  • Juni 2022
  • Mei 2022
  • April 2022
  • Maret 2022
  • Februari 2022
  • Januari 2022
  • Desember 2021
  • November 2021
  • Oktober 2021
  • September 2021
  • Agustus 2021
  • Juli 2021
  • Juni 2021
  • Mei 2021
  • April 2021
  • Maret 2021
  • Februari 2021
  • Januari 2021
  • Desember 2020
  • November 2020
  • Oktober 2020
  • September 2020
  • Agustus 2020
  • Juli 2020
  • Juni 2020
  • Mei 2020
  • April 2020
  • Maret 2020
  • Februari 2020
  • Januari 2020
  • Desember 2019
  • November 2019
  • Oktober 2019
  • September 2019
  • Agustus 2019
  • Juli 2019
  • Juni 2019
  • Mei 2019
  • April 2019
  • Maret 2019
  • Februari 2019
  • Januari 2019
  • Desember 2018
  • November 2018
  • Oktober 2018
  • September 2018
  • Agustus 2018
  • Juli 2018
  • Juni 2018
  • Mei 2018
  • April 2018
  • Maret 2018
  • Februari 2018
  • Januari 2018
  • Desember 2017
  • November 2017
  • Oktober 2017
  • September 2017
  • Agustus 2017
  • Juli 2017
  • Juni 2017
  • Mei 2017
  • April 2017
  • Maret 2017
  • Februari 2017
  • Januari 2017
  • Desember 2016
  • November 2016
  • Oktober 2016
  • September 2016
  • Agustus 2016
  • Juli 2016
  • Juni 2016
  • Mei 2016
  • April 2016
  • Maret 2016
  • Februari 2016
  • Januari 2016
  • Desember 2015
  • November 2015
  • Oktober 2015
  • September 2015
  • Agustus 2015
  • Juli 2015
  • Juni 2015
  • Mei 2015
  • April 2015
  • Maret 2015
  • Februari 2015
  • Januari 2015
  • Desember 2014
  • November 2014
  • Oktober 2014
  • September 2014
  • Agustus 2014
  • Juli 2014
  • Juni 2014
  • Mei 2014
  • April 2014
  • Maret 2014
  • Februari 2014
  • Januari 2014
  • Desember 2013
  • November 2013
  • Oktober 2013
  • September 2013
  • Agustus 2013
  • Juli 2013
  • Juni 2013
  • Mei 2013
  • April 2013
  • Maret 2013
  • Februari 2013
  • Januari 2013
  • Desember 2012
  • November 2012
  • Oktober 2012
  • September 2012
  • Agustus 2012
  • Juli 2012
  • Juni 2012
  • Mei 2012
  • April 2012
  • Maret 2012
  • Februari 2012
  • Januari 2012
  • Desember 2011
  • November 2011
  • Oktober 2011
  • September 2011
  • April 2011
  • Maret 2011
  • Februari 2011
  • Januari 2011
  • September 2010
  • Mei 2010
  • April 2010

Blog di WordPress.com.

  • Ikuti Mengikuti
    • asambackpacker01.wordpress.com
    • Bergabunglah dengan 609 pengikut lainnya
    • Sudah punya akun WordPress.com? Login sekarang.
    • asambackpacker01.wordpress.com
    • Sesuaikan
    • Ikuti Mengikuti
    • Daftar
    • Masuk
    • Laporkan isi ini
    • Lihat situs dalam Pembaca
    • Kelola langganan
    • Ciutkan bilah ini
 

Memuat Komentar...
 

    %d blogger menyukai ini: